Jumat, 23 September 2011

MANFAAT JAGUNG




JAGUNG (Zea mays L.)
Tanaman ini termasuk familia Poaceae. Nama daerah: jagong (Aceh, Batak, Ambon, Sunda), jagung (Jateng, Bali, Nusa Tenggara), jhagung (Madura).
Deskripsi: Habitus berumpun, tinggi sekitar 1,5 m; Batang bulat, tidak bercabang; Daun tunggal, bepelepah, bulat, panjang 35-100 cm, hijau.
Kandungan kimia: biji mengandung alkaloid, saponin, flovonoida, polifenol, kalium, thiamin, dan fosfor.
Kegunaan: obat ginjal, hipertensi, diabetes, melancarkan ASI, melancarkan air seni, cacar air, diare dll.

Sumber: Materi (Manfaat Apotik. Bina Karya, Temanggung-Jawa Tenggah)  & Gambar (http://plantamor.com/index.php?plant=1301).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar